Sabtu, 11 November 2017

Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2017

Tepat tanggal 10 November 2017 yang lalu, segenap keluarga besar SMK Negeri 7 Semarang menyelenggarakan Uacara memperingati Hari Pahlawan yang ke-72. Berkenan menjadi Inspektur Upacara adalah Wakil Kepala Sekolah Bidang Manajemen Mutu - Dra. Hj. Windaniati, M.Pd. Usai pelaksanaan Upacara, doilanjutkan dengan Pelantikan Pengurus Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) dan Majelis Perwakilan Kelas (MPK) Periode 2017/2018 oleh Kepala Sekolah - Drs. M. Sudarmanto, M.Pd.. Kegiatan diakhiri dengan Gelar Prestasi para siswa.

Berikut sebagian cuplikan rangkaian kegiatan tersebut.
Suasana khitmad Upacara Bendera

Bapak / Ibu guru / karyawan dan Guru PPL program PPG

Para siswa dan siswi

Prosesi penyerahan estafet Ketua OSIS Lama

Prosesi penerimaan estafet Ketua OSIS Baru

Prosesi penyerahan estafet Ketua MPK Lama

Prosesi penyerahan estafet Ketua MPK Baru

Persembahan prestasi dari para siswa

Unjuk kebolehan dari kegiatan ekstra kurikuler ARGAPETA (Keluarga Pecinta Alam)

Unjuk kebolehan dari kegiatan ekstra kurikuler Paskibra (Pasukan Pengibar Bendera)

Unjuk kebolehan dari kegiatan ekstra kurikuler PMR (Palang Merah Remaja)

Unjuk kebolehan dari kegiatan ekstra kurikuler Keselamatan Berkendara (Safety Riding)

Unjuk kebolehan dari kegiatan ekstra kurikuler Seni Tari

Unjuk kebolehan dari kegiatan ekstra kurikuler Merpati Putih

Unjuk kebolehan dari kegiatan ekstra kurikuler Seni Peran (Teatre)

Pameran hasil karya Seni Budaya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar